Jumat, 16 April 2010

Meteor Raksasa Melintasi Langit Amerika

Jumat, 16 April 2010

Otoritas Amerika Serikat memastikannya sebagai sebuah meteor telah melintasi kegelapan malam langit Wisconsin, Rabu (14/4/2010) malam lalu. Pada saat peristiwa ini terjadi, sejumlah orang di lima negara bagian AS banyak yang menyaksikannya.
Bahkan, sebagian besar saksi mata banyak yang mengaku mendengar suara bergemuruh saat benda angkasa itu melintasi kota.




Penyidik Wilayah Lafayette, Scott Pedley, mengatakan kantornya menerima banyak laporan sebuah cahaya sangat terang di langit diikuti rumah-rumah dan tanah yang bergoyang."Ada laporan empat hingga lima menit ledakan atau gemuruh," ujarnya. Dia tidak dapat mengatakan asal suara itu namun berspekulasi itu kemungkinan suara ledakan meteor.

Sebuah kamera di mobil penyidik Wilayah Howard di Iowa menangkap pemandangan sepintas bola api. Dalam video itu, objek tersebut bergerak menuju tanah, kemudian mengembang dan bercahaya dalam sebuah ledakan sebelum menghilang di belakang pepohonan.

Sebuah meteor raksasa terlihat melintasi langit amerika tepatnya di wisconsin, para saksi mengatakan mereka melihat meteor itu disertai suarah langit yang bergemuruh.download videonya disini




Related Posts :

1 komentar:

Balai Edukasi mengatakan...

Mksh, informasinya bermanfaat.
Apaan sih nifsu Syaaban?
4 Tanda bumi akan kiamat

Posting Komentar

 
Copyright © 2009 Duit Pasti Dari Internet
Designed by Dody Farial and XML Coded by Blog Zone